• Gelmeyfia
  • Tanggal Diubah : 31 Agustus 2022
    Status Registrasi : Sudah Registrasi

PROGRAM "PAKET B"

Deskripsi

PROGRAM "PAKET B" adalah "Program Alarm KEdaluwarsa obaT dan Bmhp" 

Sejauh ini penatalaksanaan pada obat yang kedaluwarsa sudah dilaksanakan sesuai dengan standar yang diberikan dan kebanyakan secara manual, namun demikian, penatalaksanaan secara manual ini memiliki beberapa kelemahan berupa dikhawatirkan tenaga farmasi yang bertanggungjawab lupa akan sudah kedaluwarsanya obat ini. Kekurangan ini membuat penandaan terhadap kedaluwarsanya suatu obat tidak begitu terperhatikan, sehingga dikhawatirkan terjadinya kesalahan dalam pemberian obat ataupun yang lainnya. 
Hal inilah yang melatarbelakangi saya untuk membuat suatu inovasi pengingat berupa alarm terhadap kedaluwarsanya suatu obat dengan memanfaatkan perkembangan teknologi zaman ini yang lebih memudahkan dalam pelaksanaan. Sehingga dengan adanya alarm ini, mengingatkan petugas secara otomatis dan lebih mempermudah kerja serta memberikan keselamatan bagi semuanya.

Video

Materi

PROGRAM_PAKET_B.docx

Comment

Leave a comment